Bolu Kukus Zebra

Resep Bolu Kukus Zebra

Sandra Kharismayanti

Sandra Kharismayanti

5.0

(1 Rating)

Salah satu bekal sekolah kakak tadi pagi, selain nasi dkk nya.

Bahan Utama

4 butir telur

1 sdt sp

140 gr gula

Bahan Kering :

140 gr tepung terigu

10 gr tepung maizena

27 gr susu bubuk

1/4 sdt baking powder

1/2 sdt vanili bubuk

1/2 sdt garam

Bahan Basah :

45 gr skm putih

65 ml santan instan

150 ml minyak sayur

Bahan Tambahan :

Secukupnya coklat bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Dalam wadah campur telur, gula dan sp. Mixer dengan kecepatan tinggi sampai putih mengembang, kental berjejak.

Langkah 1

Dalam wadah campur telur, gula dan sp. Mixer dengan kecepatan tinggi sampai putih mengembang, kental berjejak.

Masukkan bahan kering dan santan dan skm ke dalam adonan, masukkan secara bertahap, 3x tuang bergantian.

Langkah 2

Masukkan bahan kering dan santan dan skm ke dalam adonan, masukkan secara bertahap, 3x tuang bergantian.

Kemudian masukkan minyaknya, aduk balik merata.

Langkah 3

Kemudian masukkan minyaknya, aduk balik merata.

Bagi adonan menjadi 2, beri salah satu adonan dengan coklat bubuk, aduk merata.

Langkah 4

Bagi adonan menjadi 2, beri salah satu adonan dengan coklat bubuk, aduk merata.

Olesi loyang dengan carlo merata. Kemudian tuang adonan secara bergantian, adonan putih lalu adonan coklat, menumpuk seperti motif zebra. Hentakan.

Langkah 5

Olesi loyang dengan carlo merata. Kemudian tuang adonan secara bergantian, adonan putih lalu adonan coklat, menumpuk seperti motif zebra. Hentakan.

Didihkan air dalam kukusan. Kukus adonan selama 30 - 35 menit atau sampai matang. Tutup panci alasi dengan serbet bersih.

Langkah 6

Didihkan air dalam kukusan. Kukus adonan selama 30 - 35 menit atau sampai matang. Tutup panci alasi dengan serbet bersih.

Setelah matang, potong bolu sesuai selera dan sajikan.

Langkah 7

Setelah matang, potong bolu sesuai selera dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement