Nabilahnazely
5.0
(1 Rating)
Kuah kuning yang asem gurih segar.
1 ikan bandeng
2 buah tahu
1/2 buah tomat
1 ruas kencur
10 belimbing wuluh
12 cabe rawit
Secukupnya bawang daun
5 bawang putih
5 bawang merah
4 lembar daun jeruk
Advertisement
Langkah 1
Kupas dan cuci bersih semua bahan bumbu, kemudian iris perbawangan dan belimbing wuluh.
Langkah 2
Potong dan cuci bersih ikan bandeng. Rebus sebentar dan tambahkan sedikit lada untuk menghilangkan bau amis.
Langkah 3
Didihkan air kemudian masukkan potongan tahu, ikan bandeng dan semua bahan bumbu.
Langkah 4
Masukkan irisan daun bawang dan daun jeruk. Aduk hingga tercampur merata.
Langkah 5
Tambahkan secukupnya garam, gula dan penyedap. Aduk dan tunggu hingga matang. Asem-asem bandeng siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua