Ati Ampela Kecap

Resep Ati Ampela Kecap

Ika Wardani

Ika Wardani

5.0

(1 Rating)

Ati Ampela Kecap, yeayyy menu kesukaan lagi. Ati ampela kecap ini lumayan sering dimasak di rumah yah. Tapi ya nggak tiap hari juga masak ini. Ganti-gLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1/2 kg ati ampela ayam

500 ml air

Bumbu halus

6 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 butir kemiri

1 buah cabe merah besar

6 buah cabe rawit

3 cm kunyit

3 cm jahe

Bumbu Pelengkap

4 lembar daun jeruk

2 batang sereh

5 cm lengkuas

3 sdm minyak goreng

150 ml air

2 sdt garam halus

2 sdt gula pasir

1 sdt kaldu jamur

5 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan semua bumbu halus menggunakan blender atau chopper. Sisihkan.

Langkah 1

Haluskan semua bumbu halus menggunakan blender atau chopper. Sisihkan.

Didihkan air, masukkan ampela. Rebus selama 10 menit.

Langkah 2

Didihkan air, masukkan ampela. Rebus selama 10 menit.

Setelah 10 menit, masukkan ati. Rebus lagi selama 10 menit bersama ampela. Apabila sudah sedikit empuk, angkat.

Langkah 3

Setelah 10 menit, masukkan ati. Rebus lagi selama 10 menit bersama ampela. Apabila sudah sedikit empuk, angkat.

Potong dadu ati ampela menggunakan pisau.

Langkah 4

Potong dadu ati ampela menggunakan pisau.

Tumis bumbu halus dengan minyak goreng, sereh, lengkuas, dan daun jeruk hingga berbau harum.

Langkah 5

Tumis bumbu halus dengan minyak goreng, sereh, lengkuas, dan daun jeruk hingga berbau harum.

Masukkan air, gula pasir, garam halus, kaldu jamur, dan air. Aduk rata dan sedikit mengental.

Langkah 6

Masukkan air, gula pasir, garam halus, kaldu jamur, dan air. Aduk rata dan sedikit mengental.

Masukkan ati ampela. Aduk rata. Koreksi rasa. Ati ampela siap disajikan.

Langkah 7

Masukkan ati ampela. Aduk rata. Koreksi rasa. Ati ampela siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait