Bakso Mercon Level Medium #JagoMasakMinggu7

Resep Bakso Mercon Level Medium #JagoMasakMinggu7

Nungki Wardani

Nungki Wardani

5.0

(1 Rating)

Bakso mercon versi pentol pedas gila

Bahan Utama

9 butir bakso sapi

2 siung bawang merah

2 siung bawang putih

4 cabe rawit

7 buah cabe merah keriting

1/2 sdt garam

1 sdt gula pasir

1/2 sdt kaldu bubuk

50 ml air

2 sdm minyak untuk menumis

1 sdm saos tomat

1 sdm mayonaise

Bawang goreng sebagai pelengkap

Alat & Perlengkapan

Cobek

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan panci,didihkan air. Kerat2 bakso lalu rebus selama 5 menit, angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Siapkan panci,didihkan air. Kerat2 bakso lalu rebus selama 5 menit, angkat dan tiriskan.

Siapkan cobek, haluskan cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih dan garam. Ulek sampai halus dan tercampur rata.

Langkah 2

Siapkan cobek, haluskan cabe merah, cabe rawit, bawang merah, bawang putih dan garam. Ulek sampai halus dan tercampur rata.

Siapkan pan, panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan gula pasir dan kaldu bubuk, aduk rata. Masukan air, aduk rata. Masak sampai air mendidih.

Langkah 3

Siapkan pan, panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan gula pasir dan kaldu bubuk, aduk rata. Masukan air, aduk rata. Masak sampai air mendidih.

Setelah air setengah surut, masukkan bakso. Masak sampai air surut. Angkat.

Langkah 4

Setelah air setengah surut, masukkan bakso. Masak sampai air surut. Angkat.

Sajikan menu seperti bakso mercon terdekat dengan saos tomat, mayonaise, dan taburan bawang goreng. Penyajian lainnya bisa diaplikasikan sebagai isian dari bakso beranak mercon.

Langkah 5

Sajikan menu seperti bakso mercon terdekat dengan saos tomat, mayonaise, dan taburan bawang goreng. Penyajian lainnya bisa diaplikasikan sebagai isian dari bakso beranak mercon.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait