Ummu Alfard
4.0
(4 Rating)
Camilan kesukaan anak
Kompor
Plastik Segitiga
Langkah 1
Kukus ubi ungu. Kemudian tumbuk sampai halus
Langkah 2
Rebus air,garam,gula dan margarin sampai larut. Matikan api. Masukkan terigu. Aduk cepat sampai tercampur rata. Nyalakan kompor masak selama 2 menit. Matikan api. Biarkan sampai dingin. Kemudian tambahkan telur. Aduk rata
Langkah 3
Masukkan ubi ungu. Uleni sampai kalis atau tidak lengket
Langkah 4
Masukkan adonan kedalam plastik segitiga yang sudah diberi spluit. Kemudian tekan adonan dan gunting
Langkah 5
Goreng diminyak panas dengan api sedang sampai matang. Angkat,tiriskan dan sajikan bersama taburan gula halus
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua