Dadar Gulung Unti Kelapa

Resep Dadar Gulung Unti Kelapa

Nadia Lilkhaira

Nadia Lilkhaira

5.0

(2 Rating)

Untinya manis kulitnya lembut

Bahan Utama

11 sdm tepung terigu

1½ sdm tepung tapioka

¼ sdt garam

400-450 ml air

Secukupnya pasta pandan

Unti Kelapa Untuk Isian

200 gram kelapa parut yang bagian putihnya saja

100 gram gula merah yang sudah disisir

2 sdm gula pasir

¼ sdt garam

1 helai daun pandan

100 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Buat isian dengan cara didihkan air, kemudian masukkan gula merah dan daun pandan, aduk terus sampai gula merah larut semua.

Langkah 1

Buat isian dengan cara didihkan air, kemudian masukkan gula merah dan daun pandan, aduk terus sampai gula merah larut semua.

Masukkan bahan isian yang lain, kecilkan api dan aduk merata sampai isian kering kemudian sisihkan.

Langkah 2

Masukkan bahan isian yang lain, kecilkan api dan aduk merata sampai isian kering kemudian sisihkan.

Lanjutkan membuat adonan dengan mencampur semua bahan kulit ke dalam wadah kecuali pasta pandan, tambahkan air dan aduk merata.

Langkah 3

Lanjutkan membuat adonan dengan mencampur semua bahan kulit ke dalam wadah kecuali pasta pandan, tambahkan air dan aduk merata.

Masukkan pasta pandan, aduk merata.

Langkah 4

Masukkan pasta pandan, aduk merata.

Saring adonan agar tidak ada yang menggumpal.

Langkah 5

Saring adonan agar tidak ada yang menggumpal.

Oles tipis teflon dengan mentega atau minyak goreng, kemudian panaskan dengan api kecil saja, jika sudah panas masukkan satu centong adonan dan lenggangkan hingga seluruh bagian datar dalam teflon tertutupi, tunggu sampai adonan matang (berubah warna) kemudian keluarkan dari teflon.

Langkah 6

Oles tipis teflon dengan mentega atau minyak goreng, kemudian panaskan dengan api kecil saja, jika sudah panas masukkan satu centong adonan dan lenggangkan hingga seluruh bagian datar dalam teflon tertutupi, tunggu sampai adonan matang (berubah warna) kemudian keluarkan dari teflon.

Beri isian unti kelapa secukupnya, kemudian lipat.

Langkah 7

Beri isian unti kelapa secukupnya, kemudian lipat.

Susun dalam piring saji dan siap dinikmati.

Langkah 8

Susun dalam piring saji dan siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait