Egg Tart Yummy

Resep Egg Tart Yummy

Bertha palunga

Bertha palunga

5.0

(1 Rating)

Resep ini super simpel dan bahan nya pun gampang di temui

Bahan Utama

3 lembar puff pastry

3 butir telur

1 sdm maizena

200ml susu murni

2 sdm susu kental manis

5 sdm gula pasir

1/2 sdt vanili bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur, maizena, dan gula pasir

Langkah 1

Kocok telur, maizena, dan gula pasir

Tambahkan susu kental manis, susu murni, vanili

Langkah 2

Tambahkan susu kental manis, susu murni, vanili

Aduk hingga tercampur dan saring

Langkah 3

Aduk hingga tercampur dan saring

Potong puff pastry sesuaikan ukuran cetakan

Langkah 4

Potong puff pastry sesuaikan ukuran cetakan

Tusuk dengan garpu agar ada bolongan buat udara

Langkah 5

Tusuk dengan garpu agar ada bolongan buat udara

Tuang vla di tengahnya

Langkah 6

Tuang vla di tengahnya

Panggang hingga matang kurang lebih 40 menit

Langkah 7

Panggang hingga matang kurang lebih 40 menit

Tambahkan goji beri atau kismis agar cantik ( opsional)panggang lagi 10 menit

Langkah 8

Tambahkan goji beri atau kismis agar cantik ( opsional)panggang lagi 10 menit

Tadaaa... Jadi deh hidangkan hangat

Langkah 9

Tadaaa... Jadi deh hidangkan hangat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait