Garang Asem Kerang

Resep Garang Asem Kerang

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(1 Rating)

Mumpung musim penghujan, makan dengan menu yang berkuah, pedes, asem pasti laris manis.

Bahan Utama

500 gram kerang dara

Bumbu

7 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 buah belimbing sayur, iris memanjang

2 buah tomat, potong dadu

5 buah cabai rawit

1 lembar daun salam

3 lembar daun jeruk

1 ruas jahe, geprek

1 ruas kunyit, geprek

1 ruas lengkuas, geprek

1 batang serai, ambil bagian putih dan geprek

700 ml air

Gula secukupnya

Garam secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Minyak secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kuas

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih kerang, lalu sikat cangkangnya jika perlu.

Langkah 1

Cuci bersih kerang, lalu sikat cangkangnya jika perlu.

Cuci bersih bahan bumbu. Kemudian iris dan geprek kunyit serta lengkuas.

Langkah 2

Cuci bersih bahan bumbu. Kemudian iris dan geprek kunyit serta lengkuas.

Tumis bumbu iris hingga harum bersama daun jeruk dan daun salam, tambahkan serai yang di geprek. Tuangkan air, tambahkan gula, garam dan kaldu bubuk. Aduk rata dan koreksi rasa.

Langkah 3

Tumis bumbu iris hingga harum bersama daun jeruk dan daun salam, tambahkan serai yang di geprek. Tuangkan air, tambahkan gula, garam dan kaldu bubuk. Aduk rata dan koreksi rasa.

Masukkan kerang yang sudah di cuci bersih, masak hingga kerang matang. Jangan memasak kerang over cook agar tidak alot dagingnya.

Langkah 4

Masukkan kerang yang sudah di cuci bersih, masak hingga kerang matang. Jangan memasak kerang over cook agar tidak alot dagingnya.

Tambahkan cabai rawit utuh, masak hingga mendidih. Angkat dan sajikan selagi hangat.

Langkah 5

Tambahkan cabai rawit utuh, masak hingga mendidih. Angkat dan sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait