Dewi Aprilia
4.0
(11 Rating)
Resep menu kesukaan untuk cemilan dirumah.
Sendok
Advertisement
Langkah 1
Suwir dan cuci jamur tiram.
Langkah 2
Campur tepung terigu, garam, dan kaldu bubuk.
Langkah 3
Ambil campuran tepung tadi sebanyak 5 sendok makan lalu tuangkan 1/2 gelas belimbing air dan aduk hingga rata. Ini digunakan sebagai bahan pencelup.
Langkah 4
Masukan jamur kedalam adonan basah. Aduk hingga jamur terlumuri dengan rata.
Langkah 5
Lalu pindahkan jamur ke tepung kering dan aduk lagi hingga jamur terlumuri oleh tepung.
Langkah 6
Ayak jamur yang sudah di lumuri tepung. agar saat menggoreng minyaknya tidak mengendap banyak tepung.
Langkah 7
Goreng jamur dengan api sedang hingga warna kecoklatan dan kering.
Langkah 8
Jamur crispy siap ditiriskan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua