Kuah Labu Gedi Jamur

Resep Kuah Labu Gedi Jamur

Atik Haryono

Atik Haryono

5.0

(1 Rating)

Daun gedi bisa diganti bayam atau kangkung.

Bahan Utama

120 gr labu kuning

150 gr dada ayam

7 buah jamur merang

5 siung bawang putih

8 tangkai daun gedi

1 L air

1 sdt garam

1/2 sdt penyedap

Advertisement

Cara Membuat

Rebus dada ayam bersama bawang putih. Setelah empuk, angkat dada ayam.

Langkah 1

Rebus dada ayam bersama bawang putih. Setelah empuk, angkat dada ayam.

Lalu masukkan labu.

Langkah 2

Lalu masukkan labu.

Dada ayam dipotong kecil atau cincang kasar.

Langkah 3

Dada ayam dipotong kecil atau cincang kasar.

Setelah labu setengah matang, masukkan sayur gedi. Masak sampai empuk.

Langkah 4

Setelah labu setengah matang, masukkan sayur gedi. Masak sampai empuk.

Masukkan ayam dan jamur. Aduk.

Langkah 5

Masukkan ayam dan jamur. Aduk.

Beri garam dan penyedap. Aduk, tes rasa. Kemudian matikan kompor. Siap disajikan.

Langkah 6

Beri garam dan penyedap. Aduk, tes rasa. Kemudian matikan kompor. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait