Kukis Pisang

Resep Kukis Pisang

Mita Puspita Kurniawan

Mita Puspita Kurniawan

5.0

(1 Rating)

Pisang ambon, salah satu buah asli Indonesia. Pisang jenis ini rasanya manis, dengan aroma khas. Para baker sering menjadikan pisang jenis ini sebagaiLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 butir kuning telur.

50 gr pisang ambon matang.

125 gr margarin.

40 gr gula halus.

Secukupnya chocochips untuk toping.

Bahan kering

175 gr tepung terigu protein rendah.

35 gr tepung maizena.

25 gr susu bubuk.

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan semua bahan kering, aduk rata, ayak.

Langkah 1

Campurkan semua bahan kering, aduk rata, ayak.

Blender pisang dan kuning telur, sisihkan.

Langkah 2

Blender pisang dan kuning telur, sisihkan.

Siapkan wadah untuk mengaduk adonan. Masukkan margarin dan gula halus, aduk dengan whisk hingga adonan lembut.

Langkah 3

Siapkan wadah untuk mengaduk adonan. Masukkan margarin dan gula halus, aduk dengan whisk hingga adonan lembut.

Masukkan blenderan pisang tadi, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan blenderan pisang tadi, aduk rata.

Masukkan tepung, sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga semua tepung masuk.

Langkah 5

Masukkan tepung, sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga semua tepung masuk.

Jika adonan sudah bergerindil, lanjutkan mengaduk dengan tangan hingga tercampur rata.

Langkah 6

Jika adonan sudah bergerindil, lanjutkan mengaduk dengan tangan hingga tercampur rata.

Penampakan adonan yang suap di cetak.

Langkah 7

Penampakan adonan yang suap di cetak.

Siapkan loyang, alasi baking paper. Masukkan adonan ke plastik segi tiga, beri spuit, lalu semprotkan adonan berbentuk memanjang keatas loyang. Beri sebutir chocochips di ujungnya (seperti tampak difoto). Panggang dengan suhu 150°C selama 20-15 menit. Me, menggunakan otang dengan api kecil kebawah.

Langkah 8

Siapkan loyang, alasi baking paper. Masukkan adonan ke plastik segi tiga, beri spuit, lalu semprotkan adonan berbentuk memanjang keatas loyang. Beri sebutir chocochips di ujungnya (seperti tampak difoto). Panggang dengan suhu 150°C selama 20-15 menit. Me, menggunakan otang dengan api kecil kebawah.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait