Martabak lenggang pelangi

Resep Martabak lenggang pelangi

Triana Fitria

Triana Fitria

5.0

(1 Rating)

Bismillah Mau bikin martabak mini tapi gapunya cetakannya. Jadilah martabak lipat/ lenggang. Untuk ide bekal dan snack.

Bahan Utama

200 gram tepung terigu

200 ml air

70 gram gula pasir

1 butir telur

Secukupnya pewarna makanan

Secukupnya meises

Bahan Penyedap

1/2 sdt garam

1/2 sdt baking soda

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan semua bahan kecuali baking soda.

Langkah 1

Masukkan semua bahan kecuali baking soda.

Aduk merata biarkan 15-30 menit

Langkah 2

Aduk merata biarkan 15-30 menit

Lalu tambahkan baking soda. Aduk merata

Langkah 3

Lalu tambahkan baking soda. Aduk merata

Pisahkan menjadi beberapa bagian warna sesuai selera

Langkah 4

Pisahkan menjadi beberapa bagian warna sesuai selera

Masak hingga berpori

Langkah 5

Masak hingga berpori

Lalu di isi Meises. Boleh juga diisi saat masih di pan

Langkah 6

Lalu di isi Meises. Boleh juga diisi saat masih di pan

Lakukan hal yg sama untuk  warna martabak lainnya

Langkah 7

Lakukan hal yg sama untuk warna martabak lainnya

Hasilnya cakep semuanya. Yuk cobain

Langkah 8

Hasilnya cakep semuanya. Yuk cobain

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait