Mochi isi Kacang

Resep Mochi isi Kacang

Netty Suherlis

Netty Suherlis

5.0

(1 Rating)

180924 Suka banget dengan cemilan dan jajanan satu ini.

Bahan Utama

200 gram tepung ketan

20 gram tepung maizena

50 gram gula pasir

280 ml susu uht

2 sdm minyak goreng

1/2 sdt garam

2-3 tetes pewarna makanan

Isian Kacang

200 gram kacang, sangrai

2 sdm gula pasir

2 sdm air panas

Sejumput garam

Pelapis

Tepung maizena sangrai

Advertisement

Cara Membuat

Blender kacang tanah yang sudah di sangrai. Jangan terlalu halus biar masih terasa kacangnya.

Langkah 1

Blender kacang tanah yang sudah di sangrai. Jangan terlalu halus biar masih terasa kacangnya.

Tuang dalam wadah, beri gula pasir dan air hangat. Aduk rata hingga terbentuk adonan

Langkah 2

Tuang dalam wadah, beri gula pasir dan air hangat. Aduk rata hingga terbentuk adonan

Pulung kecil-kecil, sisihkan

Langkah 3

Pulung kecil-kecil, sisihkan

Dalam wadah, campur tepung ketan, maizena, gula, garam dan minyak goreng.aduk rata.

Langkah 4

Dalam wadah, campur tepung ketan, maizena, gula, garam dan minyak goreng.aduk rata.

Tambahkan susu, aduk hingga tidak ada yang bergerindil.

Langkah 5

Tambahkan susu, aduk hingga tidak ada yang bergerindil.

Saring adonan

Langkah 6

Saring adonan

Bagi menjadi 3 adonan dan beri pewarna makanan

Langkah 7

Bagi menjadi 3 adonan dan beri pewarna makanan

Panaskan kukusan, kukus adonan mochi kurang lebih 25 menit. Tutup kukusan lapisi dengan kain agar air tidak jatuh

Langkah 8

Panaskan kukusan, kukus adonan mochi kurang lebih 25 menit. Tutup kukusan lapisi dengan kain agar air tidak jatuh

Setelah hangat, uleni dan potong menjadi beberapa bagian. Beri isian kacang

Langkah 9

Setelah hangat, uleni dan potong menjadi beberapa bagian. Beri isian kacang

Gulingkan di atas tepung maizena yang sudah di.sangrai..sajikan.

Langkah 10

Gulingkan di atas tepung maizena yang sudah di.sangrai..sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait