Ayu Aura
5.0
(1 Rating)
Menu favoritnya anak anak.
Langkah 1
Cuci bersih ayam lalu marinasi dengan kaldu bubuk diamkan sekitar 15 menit
Langkah 2
Masukan setengah tepung terigu dan tepung serba guna kedalam wadah lalu tambahkan air aduk merata. Masukan ayam kedalam adonan tepung basah
Langkah 3
aduk rata lalu diamkan selama 30 menit
Langkah 4
Balur ayam ke dalam sisa adonan tepung kering sambil di cubit pelan
Langkah 5
Panaskan minyak lalu goreng ayam hingga crispy
Langkah 6
Angkat dan tiriskan minyak nya. Siap di sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua