Ella Berti Rahmayuni
4.0
(5 Rating)
Resep ini selalu jadi resep andalan keluarga dari mama.
Secukupnya cabe rawit
1 buah kesturi
Secukupnya air
Kuas
Advertisement
Langkah 1
Goreng ayam, tahu dan tempe.
Langkah 2
Siapkan bahan dan cuci bersih, rajang bawang bombay.
Langkah 3
Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, lengkuas, ulek kasar rawit.
Langkah 4
Tumis bumbu halus kemudian masukan serai, daun salam, dan daun jeruk.
Langkah 5
Masukkan kecap dan air secukupnya, tambahkan lada dan cek rasa, masak hingga mendidih. Jika sudah masukkan ayam, tahu, tempe dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua