Galia Salfitri
5.0
(8 Rating)
Rasanya kenyal dan enak, perpaduan manis dan gurih.
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Kukus ubi yang sudah dikupas dan dipotong hingga matang.
Langkah 2
Panaskan air, daun pandan, gula pasir dan gula merah.
Langkah 3
Haluskan ubi yang sudah dikukus. Masukkan tepung tapioka dan garam. Uleni hingga bisa dipulung, Tambahkan sedikit air jika terlalu kering.
Langkah 4
Bulatkan adonan ubi sebesar biji kelereng.
Langkah 5
Masukkan adonan ubi ke dalam rebusan gula merah. Tunggu hingga mengapung karena menandakan ubi sudah matang.
Langkah 6
Tambahkan tepung tapioka yang sudah dilarutkan dengan air. Aduk hingga mengental.
Langkah 7
Dalam panci lain, masukkan santan instan, garam, air dan daun pandan. Masak hingga mendidih. Penyajiannya : masukan bahan 1 dalam mangkuk lalu siram dengan bahan 2.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua