Bola-bola Pisang Isi Coklat #JagoMasakMinggu8

Resep Bola-bola Pisang Isi Coklat #JagoMasakMinggu8

Dapur Mama Hanum

Dapur Mama Hanum

4.0

(23 Rating)

Lumer coklatnya, enak.

Bahan Utama

5 buah pisang raja matang, kukus

3 sdm tepung terigu

Secukupnya coklat batangan

Secukupnya terigu, larutkan dengan air

Secukupnya tepung panir

Secukupnya minyak goreng

Cara Membuat

Lumatkan pisang kukus.

Langkah 1

Lumatkan pisang kukus.

Masukkan 3 sdm tepung terigu, aduk rata.

Langkah 2

Masukkan 3 sdm tepung terigu, aduk rata.

Ambil secukupnya adonan, pipihkan. Isi dengan coklat, lalu bulatkan. Lakukan sampai selesai.

Langkah 3

Ambil secukupnya adonan, pipihkan. Isi dengan coklat, lalu bulatkan. Lakukan sampai selesai.

Celupkan ke larutan terigu dan air, lalu gulingkan ke tepung panir sampai terbalut rata.

Langkah 4

Celupkan ke larutan terigu dan air, lalu gulingkan ke tepung panir sampai terbalut rata.

Lakukan sampai selesai. Masukkan dalam kulkas selama 30 menit agar set.

Langkah 5

Lakukan sampai selesai. Masukkan dalam kulkas selama 30 menit agar set.

Goreng dalam minyak panas sampai matang. Siap dinikmati.

Langkah 6

Goreng dalam minyak panas sampai matang. Siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait