Es Bika Ambon

Resep Es Bika Ambon

Fadil's Kitchen

Fadil's Kitchen

5.0

(2 Rating)

Gara-gara ikut challenge yummy menggunakan pewarna alami dari pandan dan Suji, saya malah kepikir untuk mencoba membuat es dari rebusan daun pandan, dLihat Selengkapnya

Bahan Utama

200 ml sirup Bika ambon

2 sdm tape singkong

3 sdm Nata De Coco

1/2 sdt biji selasih, seduh dengan air mendidih hingga mengembang

es batu secukupnya

Sirup Bika Ambon

3 lembar daun jeruk

2 ruas jari kunyit (bisa ganti 1/2 sdt kunyit bubuk)

1 lembar daun pandan

1 batang serai

4 sdm susu bubuk

3 sdm gula pasir

sejumput garam

300 ml air

Alat & Perlengkapan

Blender

Cara Membuat

Blender kunyit, daun jeruk, serai dan pandan bersama 300 ml air, saring.

Langkah 1

Blender kunyit, daun jeruk, serai dan pandan bersama 300 ml air, saring.

Tambahkan susu atau santan, garam, dan gula. Masak sampai mendidih dan gula larut, diamkan hingga dingin.

Langkah 2

Tambahkan susu atau santan, garam, dan gula. Masak sampai mendidih dan gula larut, diamkan hingga dingin.

Tambahkan tape, nata de coco dan batu es ke gelas.

Langkah 3

Tambahkan tape, nata de coco dan batu es ke gelas.

Tuang sirup Bika Ambon.

Langkah 4

Tuang sirup Bika Ambon.

Tambahkan selasih, sajikan.

Langkah 5

Tambahkan selasih, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: