Gemmy's Kitchen
4.0
(30 Rating)
Masakan khas Betawi
Air secukupnya
Bumbu halus :
Langkah 1
Cuci daging, lalu rebus dengan sedikit air hingga mendidih sekitar 7 menit. Buang air rebusan pertama, lalu ganti airnya dengan yang baru. Masukkan satu lembar salam dan jahe, biarkan air mendidih dan daging hingga empuk. Angkat, tiriskan. Air jangan dibuang, untuk kaldu
Langkah 2
Panaskan minyak secukupnya lalu tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan salam, sereh dan daun jeruk. Aduk rata hingga matang
Langkah 3
Lalu masukkan daging, biarkan bumbu menyatu dengan daging
Langkah 4
Beri air kaldu, garam, kecap, air asam jawa, gula dan kaldu bubuk. Aduk rata kembali lalu koreksi rasa
Langkah 5
Biarkan air hingga menyusut dan bumbu menyerap sempurna dengan daging. Terakhir masukkan cabai rawit utuh, aduk rata hingga cabai terlihat layu. Sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua