Gulai Ayam

Resep Gulai Ayam

akhlis rizka Faritsa

akhlis rizka Faritsa

4.0

(11 Rating)

Masakan khas lebaran dirumah setelah opor

Bahan Utama

1/2 kg ayam

2 buah kentang

300 ml santan

3 lembar daun jeruk

2 lembar daun salam

1 batang serai

1 ruas lengkuas

1 buah bunga lawang

1 potong kecil kayu manis

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

5 buah cabai rawit

Cabai merah/cabai kering secukupnya

2 ruas kunyit

2 buah kemiri

1 ruas jahe

1 sdt ketumbar

Gula secukupnya

Garam secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kuas

Cara Membuat

Potong kentang, jangan terlalu kecil.

Langkah 1

Potong kentang, jangan terlalu kecil.

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai rawit, cabai merah, kunyit, kemiri, jahe dan ketumbar.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai rawit, cabai merah, kunyit, kemiri, jahe dan ketumbar.

Tumis bumbu halus sampai harum.

Langkah 3

Tumis bumbu halus sampai harum.

Tambahkan air secukupnya. kemudian masukkan daun jeruk, daun salam, serai, lengkuas, bunga lawang dan kayu manis.

Langkah 4

Tambahkan air secukupnya. kemudian masukkan daun jeruk, daun salam, serai, lengkuas, bunga lawang dan kayu manis.

Masukkan ayam, masak hingga mendidih.

Langkah 5

Masukkan ayam, masak hingga mendidih.

Masukkan santan kemudiian masukkan kentang.

Langkah 6

Masukkan santan kemudiian masukkan kentang.

Masak sampai bumbu meresap.

Langkah 7

Masak sampai bumbu meresap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait