Sate Kere Sambal Kecap #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Sate Kere Sambal Kecap #JagoMasakMinggu3Periode2

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Menu murah meriah tapi nikmat luar biasa.

Bahan Utama

2 kotak tempe gembus (menjes)

Bumbu Halus :

2 siung bawang merah

2 siung bawang putih

½ sdt ketumbar bubuk

¼ sdt merica bubuk

1 sdt kunyit bubuk

Bahan Pelengkap :

20 gr gula merah

1 sdt garam

2 sdm gula pasir

1 sdt kecap

½ sdt kaldu jamur

Bahan Sambal :

1 biji cabe rawit, rajang

2 sdm kecap

1 siung bawang merah, rajang

Alat & Perlengkapan

Kompor

Cobek

Cara Membuat

Potong dadu tempe gembus.

Langkah 1

Potong dadu tempe gembus.

Goreng setengah matang tempe gembus.

Langkah 2

Goreng setengah matang tempe gembus.

Haluskan bumbu menggunakan cobek.

Langkah 3

Haluskan bumbu menggunakan cobek.

Tumis bumbu halus dengan minyak goreng.

Langkah 4

Tumis bumbu halus dengan minyak goreng.

Tambahkan kecap.

Langkah 5

Tambahkan kecap.

Masukkan tempe gambus, aduk rata. Tes rasa. Lalu matikan api.

Langkah 6

Masukkan tempe gambus, aduk rata. Tes rasa. Lalu matikan api.

Tusuk tempe gembus menggunakan tusuk sate.

Langkah 7

Tusuk tempe gembus menggunakan tusuk sate.

Bakar diatas kompor sebentar hingga sedikit kehitaman. Tiriskan.

Langkah 8

Bakar diatas kompor sebentar hingga sedikit kehitaman. Tiriskan.

Campur semua bahan sambal, sajikan dengan Sate Kere Tempe gembus. So Yummy. 👌👌

Langkah 9

Campur semua bahan sambal, sajikan dengan Sate Kere Tempe gembus. So Yummy. 👌👌

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait