yuni setyaningrum w
3.0
(4 Rating)
Cocok banget buat sambal cocol pendamping gorengan lho!
Langkah 1
Kupas bawang merah bawang dan bawang putih. Cuci hingga bersih.
Langkah 2
Haluskan bawang merah, bawang putih, gula dan tauco.
Langkah 3
Panaskan sedikit minyak untuk menumis bumbu tauco. Tumis bumbu tauco hingga harum. Tambahkan saos tomat.
Langkah 4
Tambahkan sedikit air hingga mencapai konsistensi yang diinginkan. Masak hingga mendidih.
Langkah 5
Pindahkan saus sambal tauco ke dalam mangkok dan siap dicocol dengan gorengan hangat!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua