Tempe Orek Manis

Resep Tempe Orek Manis

Atik Haryono

Atik Haryono

4.0

(17 Rating)

Saat anakku diare, makanan yang paling disarankan dokter adalah tempe.

Bahan Utama

1 papan tempe

1 buah cabe hijau

1 batang bawang prei

1/2 buah bawang bombay

1 buah tomat merah

2 ruas lengkuas

Secukupnya gula pasir

Secukupnya garam

Secukupnya kaldu jamur

Secukupnya kecap manis

Secukupnya margarin

Alat & Perlengkapan

Kuas

Cara Membuat

Tempe potong dadu, taburi garam kemudian digoreng. Sisihkan.

Langkah 1

Tempe potong dadu, taburi garam kemudian digoreng. Sisihkan.

Parut lengkuas. Rajang cabe hijau, tomat, bawang prei dan bawang bombay.

Langkah 2

Parut lengkuas. Rajang cabe hijau, tomat, bawang prei dan bawang bombay.

Tumis bawang bombay dan lengkuas dengan margarin hingga layu dan harum. Kemudian masukkan tomat, cabe hijau dan bawang prei.

Langkah 3

Tumis bawang bombay dan lengkuas dengan margarin hingga layu dan harum. Kemudian masukkan tomat, cabe hijau dan bawang prei.

Kemudian masukkan kecap manis, aduk rata. Masukkan tempe, kaldu jamur, garam, gula pasir. Aduk rata. Tes rasa.

Langkah 4

Kemudian masukkan kecap manis, aduk rata. Masukkan tempe, kaldu jamur, garam, gula pasir. Aduk rata. Tes rasa.

Siap disajikan.

Langkah 5

Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: