tumis tumis sawi wortel

Resep tumis tumis sawi wortel

Vivia S Perwitasari

Vivia S Perwitasari

5.0

(1 Rating)

resep favorit anak kesayangan

Bahan Yang Diperlukan

200gram sawi

2 buah wortel

1 butir telur ayam

Telur puyuh rebus (opsional)

Bakso (topping opsional)

Ayam cincang (opsional)

Sejumput garam

Kaldu ayam bubuk

1/2sdt lada bubuk

1 sdm tepung maizena

1 siung bawang merah

daun seledri dan daun bawang sesuai selera

1 siung bawang putih

Bumbu

1 siung bawang putih

1 siung bawang merah

1 sdm tepung maizena

1/4 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

1/4 sdt kaldu ayam bubuk

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan sedikit minyak

Langkah 1

Panaskan sedikit minyak

Goreng telur ayam, di orak arik sampai harum

Langkah 2

Goreng telur ayam, di orak arik sampai harum

Masukkan bawang putih, bawang merah, daun sledri yg sudah di cincang

Langkah 3

Masukkan bawang putih, bawang merah, daun sledri yg sudah di cincang

Tumis sampai layu dan wangi

Langkah 4

Tumis sampai layu dan wangi

Masukkan wortel, telur puyuh, bakso

Langkah 5

Masukkan wortel, telur puyuh, bakso

Tambahkan sedikit air, tunggu hingga wortel agak empuk,masukkan garam, lada, penyedap hingga mendidih

Langkah 6

Tambahkan sedikit air, tunggu hingga wortel agak empuk,masukkan garam, lada, penyedap hingga mendidih

tambahkan garam, lada, penyedap,

Langkah 7

tambahkan garam, lada, penyedap,

masukkan sawi, aduk sampai layu saja

Langkah 8

masukkan sawi, aduk sampai layu saja

Tambahkan larutan maizena, tnggu hngga mengental, lalu tes rasa

Langkah 9

Tambahkan larutan maizena, tnggu hngga mengental, lalu tes rasa

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait