Tuna Mayo with Soy Sauce Onion Stew

Resep Tuna Mayo with Soy Sauce Onion Stew

Tiara Nurindah Swandi

Tiara Nurindah Swandi

5.0

(1 Rating)

resep ini aku pelajari dari channel youtube 지현꿍

Bahan Utama

2 butir telur

garam

1 kaleng tuna

1 sdm gula

1/2 sdm apple vinegar

1 sdm mayonaise

1 buah bombay

10 sdm air

2 sdm soy sauce/kecap asin

Minyak wijen secukupnya

Nasi

Nori/rumput laut

Advertisement

Cara Membuat

Kocok telur, lalu beri garam, dan buat scramble egg.

Langkah 1

Kocok telur, lalu beri garam, dan buat scramble egg.

Campurkan tuna, vinegar, gula, dan mayonaise.

Langkah 2

Campurkan tuna, vinegar, gula, dan mayonaise.

Iris bawang bombay, tumis, lalu tambahkan air. Kemudian masukkan soy sauce/kecap asin dan minyak wijen. Tunggu sampai mendidih.

Langkah 3

Iris bawang bombay, tumis, lalu tambahkan air. Kemudian masukkan soy sauce/kecap asin dan minyak wijen. Tunggu sampai mendidih.

Taruh nasi di atas mangkuk, lalu taruh scramble egg di pinggiran nasi, tuang tuna mayo, tuang soy sauce onion stew di atas tuna mayo, lalu beri nori dan sedikit mayonaise untuk menghias.

Langkah 4

Taruh nasi di atas mangkuk, lalu taruh scramble egg di pinggiran nasi, tuang tuna mayo, tuang soy sauce onion stew di atas tuna mayo, lalu beri nori dan sedikit mayonaise untuk menghias.

Selesai.

Langkah 5

Selesai.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait