Resep Roti Pisang

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(99 Rating)

50 mnt

Rp 20.000

Tanpa Babi

Porsi 2-4 orang

Bahan Utama

150 gr tepung terigu

50 gr gula

1 butir telur

¼ sdt garam

11 gr ragi instan

75 gr mentega

100 ml susu cair

Alat & Perlengkapan

Oven

Cara Membuat

Iris pisang raja menjadi dua bagian. Sisihkan.

Langkah 1

Iris pisang raja menjadi dua bagian. Sisihkan.

Campurkan tepung terigu, gula, garam dan ragi, aduk rata.

Langkah 2

Campurkan tepung terigu, gula, garam dan ragi, aduk rata.

Tambahkan susu cair, uleni hingga kalis. Tambahkan mentega, aduk lagi hingga kalis. Tunggu hingga mengembang.

Langkah 3

Tambahkan susu cair, uleni hingga kalis. Tambahkan mentega, aduk lagi hingga kalis. Tunggu hingga mengembang.

Ambil adonan, lalu giling. Potong bagian sisi samping adonan, tambahkan pisang ditengahnya. Bentuk adonan seperti kunciran, diamkan lagi hingga mengembang.

Langkah 4

Ambil adonan, lalu giling. Potong bagian sisi samping adonan, tambahkan pisang ditengahnya. Bentuk adonan seperti kunciran, diamkan lagi hingga mengembang.

Oles dengan kuning telur, oven dgn suhu 180 C selama 30 menit hingga matang.

Langkah 5

Oles dengan kuning telur, oven dgn suhu 180 C selama 30 menit hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait