Ayam Bumbu Madura #JagoMasakMinggu7

Resep Ayam Bumbu Madura #JagoMasakMinggu7

Helen Aprilia

Helen Aprilia

4.0

(5 Rating)

Rasanya enak, perpaduan gurih dan pedas yang menggugah selera

Bahan Utama

1/2 kg ayam paha

1 btg serai, geprek

1 buah jeruk nipis

2 lembar daun salam

3 lembar daun jeruk

Garam secukupnya

2-3 gelas air

Bumbu halus:

5 siung bawang merah

3 Siung bawang putih

4 btr kemiri

1 ruas jari lengkuas

2 cm kunyit

2 cm jahe

1 btg serai,iris tipis

3 buah cabai merah keriting

1 sdm ketumbar sangrai

1 sdt lada butiran

Bahan tambahan ulek :

15 buah cabai rawit merah

Gula secukupnya

Alat & Perlengkapan

Presto

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih ayam, kucuri jeruk nipis dan diamkan selama 15 menit lalu bilas. Marinasi dengan bumbu halus, simpan dalam kulkas minimal 30 menit

Langkah 1

Cuci bersih ayam, kucuri jeruk nipis dan diamkan selama 15 menit lalu bilas. Marinasi dengan bumbu halus, simpan dalam kulkas minimal 30 menit

Masukkan ayam berbumbu ke dalam panci presto, tambahkan air, daun salam, serai, dan daun jeruk. Presto selama 20 menit (dihitung setelah panci berdesis)

Langkah 2

Masukkan ayam berbumbu ke dalam panci presto, tambahkan air, daun salam, serai, dan daun jeruk. Presto selama 20 menit (dihitung setelah panci berdesis)

Pisahkan ayam dari air bumbu

Langkah 3

Pisahkan ayam dari air bumbu

Goreng hingga kuning keemasan, angkat lalu tiriskan.

Langkah 4

Goreng hingga kuning keemasan, angkat lalu tiriskan.

Panaskan air sisa presto. Tambahkan cabai rawit ulek, masak hingga air menyusut dan keluar minyak. Sajikan bersama ayam, siap dinikmati

Langkah 5

Panaskan air sisa presto. Tambahkan cabai rawit ulek, masak hingga air menyusut dan keluar minyak. Sajikan bersama ayam, siap dinikmati

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait