Rinna Ramadhayanty Panjaitan
5.0
(1 Rating)
Ayam masak merah favorite keluarga dengan cita rasa pedas manis sedikit asam yang dimasak dengan campuran susu evaporasi.
100 ml air mineral
1 sdt penyedap
Blender
Langkah 1
Marinasi ayam, diamkan selama 15 menit dan goreng ½ matang, angkat dan sisihkan.
Langkah 2
Kecuali jahe rebus semua bahan bumbu halus dan blender halus bersama jahe. Panaskan minyak sayur dengan api sedang, tumis bumbu halus, kayu manis, serai, daun pandan wangi hingga tidak berbau langu.
Langkah 3
Masukkan ayam goreng, tambahkan air, aduk rata. Masukkan asam jawa, gula merah, gula pasir, garam, penyedap, aduk rata dan nasak hingga mendidih.
Langkah 4
Tuangkan susu evaporasi, aduk rata dan masak hingga mendidih dan cairan terserap. Jika tidak ada susu evaporasi ganti dengan susu bubuk full cream dengan penambahan air hangat hingga volumenya 200 ml.
Langkah 5
Kecilkan api, masukkan irisan kucai dan potongan bawang bombay, masak sesaat dan sajikan!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua