andrenia giawati
5.0
(2 Rating)
Kali ini membuat stok bakso ayam untuk disimpan di freezer. Bisa diolah lagi sebagai pelengkap olahan mie atau tinggal membuat kuahnya saja nanti.
Garpu
Sendok
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Advertisement
Langkah 1
Tumbuk kasar daging dada ayam kemudian tuang pada mangkuk.
Langkah 2
Tambahkan telur, tepung tapioka, kecap asin, kaldu jamur, irisan daun bawang, bawang putih cincang, gula pasir, merica bubuk, kecap ikan dan minyak wijen, aduk ata.
Langkah 3
Didihkan air dalam panci, untuk mencetak bakso kali ini menggunakan sendok dan garpu.
Langkah 4
Cetak bakso asal berbentuk saja, lakukan hingga adonan habis.
Langkah 5
Masak bakso hingga matang dan mengapung, tiriskan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua