Bandeng Goreng Sambal Bangkok #JagoMasakMinggu5

Resep Bandeng Goreng Sambal Bangkok #JagoMasakMinggu5

Atik Haryono

Atik Haryono

5.0

(1 Rating)

Ternyata enak juga bandeng goreng dengan sambal Bangkok

Bahan Utama

3 potong ikan bandeng

Bahan saos:

1 siung bawang putih cincang halus

1 buah cabe rawit merah cincang

1 sdt minyak wijen

1 sdm saos tomat

1 sdm saos sambal

2 sdm gula pasir

Secukupnya garam

Secukupnya kaldu jamur

150 ml air

1 sdm tepung maizena, larutkan

Cara Membuat

Cuci bersih bandeng. Lumuri garam dan jeruk nipis. (Note: terlebih dahulu saya cabut duri halus bandeng dengan pinset. Sediakan pinset khusus, untuk mencabut duri ikan). Kemudian goreng bandeng hingga matang. Angkat, tiriskan. Sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih bandeng. Lumuri garam dan jeruk nipis. (Note: terlebih dahulu saya cabut duri halus bandeng dengan pinset. Sediakan pinset khusus, untuk mencabut duri ikan). Kemudian goreng bandeng hingga matang. Angkat, tiriskan. Sisihkan.

Untuk membuat saos Bangkok Buat karamel dari gula pasirnya. Setelah mencair dan menjadi karamel tuang air sedikit lalu masukkan bawang putih cincang dan cabe rawit cincang. Tumis hingga bau langu cabe ilang dan bawang putih harum

Langkah 2

Untuk membuat saos Bangkok Buat karamel dari gula pasirnya. Setelah mencair dan menjadi karamel tuang air sedikit lalu masukkan bawang putih cincang dan cabe rawit cincang. Tumis hingga bau langu cabe ilang dan bawang putih harum

Kemudian masukkan minyak wijen, saos sambal dan saos tomat. Aduk rata

Langkah 3

Kemudian masukkan minyak wijen, saos sambal dan saos tomat. Aduk rata

Lalu masukkan larutan maizena. Aduk rata kembali

Langkah 4

Lalu masukkan larutan maizena. Aduk rata kembali

Beri garam, kaldu jamur. Aduk, dan tes rasa. Masak sesaat hingga matang lalu angkat, dan siap disajikan

Langkah 5

Beri garam, kaldu jamur. Aduk, dan tes rasa. Masak sesaat hingga matang lalu angkat, dan siap disajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: