Beef bulgogi

Resep Beef bulgogi

Atya Paso

Atya Paso

5.0

(1 Rating)

Masakan Korea yang satu ini banyak banget peminatnya, ternyata emang rasanya enak banget, aku bikin beef bulgogi pake bahan bahan yang mudah di dapat Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gr daging slice

1 buah wortel

1 batang daun bawang

8 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 sendok makan saus bulgogi

2 sendok makan minyak wijen

2 sendok makan kecap asin

1 sendok makan kecap manis

1/4 sendok teh lada bubuk

Garam secukupnya

Minyak untuk menumis

Advertisement

Cara Membuat

Cincang bawang merah dan bawang putih, Iris bawang bombay

Langkah 1

Cincang bawang merah dan bawang putih, Iris bawang bombay

Iris tipis memanjang wortel

Langkah 2

Iris tipis memanjang wortel

Tumis bawang merah bawang putih bawang bombay

Langkah 3

Tumis bawang merah bawang putih bawang bombay

Masukkan daging kemudian masukkan minyak wijen, saos bulgogi, kecap asin, dan kecap manis dan aduk merata, tunggu mendidih

Langkah 4

Masukkan daging kemudian masukkan minyak wijen, saos bulgogi, kecap asin, dan kecap manis dan aduk merata, tunggu mendidih

Setelah itu masukkan daun bawang dan wortel aduk tunggu sekitar 10 menit

Langkah 5

Setelah itu masukkan daun bawang dan wortel aduk tunggu sekitar 10 menit

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait