Bihun Ala Chinese Food

Resep Bihun Ala Chinese Food

Mei

Mei

4.0

(3 Rating)

Satu lagi resep bihun enak dan simple. you wanna try?😉

Bahan Utama

1/2 keping bihun jagung (untuk 2 porsi)

2 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 kemiri

1/2 sdt lada

1 sdm kecap manis

1 sdm kecap asin

1 sdt kecap ikan

1 butir telur

Penyedap secukupnya

3 sdm ayam suwir

6 ekor udang segar atau bisa dengan cumi

Sayuran

Kubis

Wortel

Sawi manis

Daun bawang (optional)

Cara Membuat

Siapkan semua bahan dan bersihkan. Potong sesuai selera.

Langkah 1

Siapkan semua bahan dan bersihkan. Potong sesuai selera.

Bumbu halus :  Haluskan beserta lada.

Langkah 2

Bumbu halus : Haluskan beserta lada.

Orek sebentar telur.

Langkah 3

Orek sebentar telur.

Masukkan ayam suwir dan udang. Masak sebentar. Masukkan bumbu halus sampai harum

Langkah 4

Masukkan ayam suwir dan udang. Masak sebentar. Masukkan bumbu halus sampai harum

Masukan wortel dan kubis biarkan sampai agak layu. Lalu tuang kecap-kecap an, dan tambahkan penyedap. Aduk merata.

Langkah 5

Masukan wortel dan kubis biarkan sampai agak layu. Lalu tuang kecap-kecap an, dan tambahkan penyedap. Aduk merata.

Masukkan bihun dan sawi. Aduk sampai semua tercampur sempurna. Koreksi rasa. Sajikan selagi hangat dengan kerupuk bawang.

Langkah 6

Masukkan bihun dan sawi. Aduk sampai semua tercampur sempurna. Koreksi rasa. Sajikan selagi hangat dengan kerupuk bawang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: