Angel Rose
5.0
(1 Rating)
Pertama kali bikin ternyata suami dan mama suka 😍
1 tetes esen vanila
500 ml air
Bahan saus kinca:
150 ml air
secukupnya es batu
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Campur tepung hun kwe, tepung beras, gula pasir, garam dan esen vanila. Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga licin.
Langkah 2
Bagi adonan menjadi tiga bagian. Adonan warna pink dan hijau masing-masing sebanyak 150ml, sementara adonan putih 200 ml. Aduk hingga warnanya tercampur rata.
Langkah 3
Masak masing-masing warna dengan api kecil hingga meletup-letup. Matikan apinya.
Langkah 4
Susun adonan selendang mayang mulai dari warna pink-putih-hijau pada wadah yang telah dialasi plastik. Biarkan hingga dingin dan set, potong-potong bentuk kotak.
Langkah 5
Saus kinca: Masukkan semua bahan kinca ke dalam panci, masak hingga gula larut dan mendidih dengan api kecil, dinginkan.
Langkah 6
Kuah santan: Masukan semua bahan ke dalam panci, masak dengan api kecil hingga mendidih sambil terus diaduk supaya santan tidak pecah. Dinginkan.
Langkah 7
Terakhir, tata es batu dalam gelas, masukkan potongan selendang mayang, saus kinca dan terakhir beri kuah santan. Sajikan dingin. Selamat mencoba!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua