Es Serbat Kweni #JagoMasakMinggu1Periode2

Resep Es Serbat Kweni #JagoMasakMinggu1Periode2

Nungki Wardani

Nungki Wardani

3.0

(2 Rating)

Minuman segar dan sehat dari buah asli.

Bahan Utama

1 buah mangga kweni

2 sdm gula pasir

150 ml air

1 sdt chia seeds

200 ml air panas

Es batu secukupnya

Alat & Perlengkapan

Blender

Gelas Saji

Advertisement

Cara Membuat

Rendam chia seeds dengan air panas selama kira2 1 jam. Tiriskan dan sisihkan terlebih dahulu.

Langkah 1

Rendam chia seeds dengan air panas selama kira2 1 jam. Tiriskan dan sisihkan terlebih dahulu.

Larutkan gula pasir dan air. Masak sampai mendidih, angkat dan biarkan dingin.

Langkah 2

Larutkan gula pasir dan air. Masak sampai mendidih, angkat dan biarkan dingin.

Kupas buah mangga, potong dadu lalu blender sebagian buah mangga bersama air gula yang sudah dimasak tadi sampai lembut.

Langkah 3

Kupas buah mangga, potong dadu lalu blender sebagian buah mangga bersama air gula yang sudah dimasak tadi sampai lembut.

Siapkan gelas saji, tata potongan buah mangga didasar gelas dan tambahkan es batu.

Langkah 4

Siapkan gelas saji, tata potongan buah mangga didasar gelas dan tambahkan es batu.

Tuang mangga yang sudah halus, lalu beri toping potongan mangga dan chia seeds. Serbat kweni siap disajikan.

Langkah 5

Tuang mangga yang sudah halus, lalu beri toping potongan mangga dan chia seeds. Serbat kweni siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait