Garang asem ayam kampung #JagoMasakMinggu7

Resep Garang asem ayam kampung #JagoMasakMinggu7

Mirati hasanah

Mirati hasanah

5.0

(4 Rating)

"Resep Masakan Tradisional"

Bahan Utama

5 Siung bawang merah

5 Siung bawang putih

1 cm jahe

1 cm kunyit

1/2 bungkus terasi

2 butir kemiri

800 gram ayam kampung

30 buah cabe rawit

5 buah tomat kecil

3 batang sereh

5 lembar daun salam

1 1/2 liter santan kental

Gula, garam, dan penyedap rasa secukupnya

1 sdt lada

air secukupnya

Cara Membuat

Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, kemiri, lada dan terasi.

Langkah 1

Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, kemiri, lada dan terasi.

Iris cabe dan tomat.

Langkah 2

Iris cabe dan tomat.

Tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum. masukkan ayam dan air secukupnya. rebus ayam hingga empuk.

Langkah 3

Tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum. masukkan ayam dan air secukupnya. rebus ayam hingga empuk.

Setelah empuk masukkan cabe, tomat, sereh, daun salam dan santan. masak hingga mendidih.

Langkah 4

Setelah empuk masukkan cabe, tomat, sereh, daun salam dan santan. masak hingga mendidih.

Sajikan dalam mangkuk, garang asem ayam kampung siap dinikmati.

Langkah 5

Sajikan dalam mangkuk, garang asem ayam kampung siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait