Goguma Mattang Topping Keju #MENUTANGGALTUA

Resep Goguma Mattang Topping Keju #MENUTANGGALTUA

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(1 Rating)

Ubi karamel Ala Korea dengan Topping keju. Rasanya manis dan gurih. Cocok untuk camilan saat tanggal tua.

Bahan Utama

300 gr ubi kuning

50 gr gula pasir

Minyak goreng secukupnya

Wijen sangrai secukupnya

Bahan Topping:

Keju parut secukupnya

Alat & Perlengkapan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Kupas ubi dan potong sesuai selera, lalu cuci bersih.

Langkah 1

Kupas ubi dan potong sesuai selera, lalu cuci bersih.

Goreng ubi sampai matang, lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Goreng ubi sampai matang, lalu angkat dan tiriskan.

Masukkan minyak dan gula ke dalam teflon. Panaskan dengan api kecil sampai gula menjadi karamel dan berwarna kecokelatan.

Langkah 3

Masukkan minyak dan gula ke dalam teflon. Panaskan dengan api kecil sampai gula menjadi karamel dan berwarna kecokelatan.

Masukkan ubi, lalu aduk-aduk sampai terbalur rata dengan karamel.

Langkah 4

Masukkan ubi, lalu aduk-aduk sampai terbalur rata dengan karamel.

Taburi dengan wijen sangrai, lalu angkat.

Langkah 5

Taburi dengan wijen sangrai, lalu angkat.

Sajikan goguma matang dengan taburan keju parut sebagai topping.

Langkah 6

Sajikan goguma matang dengan taburan keju parut sebagai topping.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait