Gulai Kuning Ikan Gurami Buncis

Resep Gulai Kuning Ikan Gurami Buncis

Elvira Novianty

Elvira Novianty

5.0

(1 Rating)

Yummy

Bahan Utama

1 kg ikan gurami

800 ml santan

300 gram buncis

1 buah tomat

3 tangkai daun ruku-ruku

Bahan Penyedap

1 sendok teh garam

1 sendok teh penyedap rasa

1 buah jeruk nipis

Bumbu halus

100 gram cabe rawit hijau

10 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 ruas kunyit

3 ruas lengkuas

2 ruas jahe

Dedaunan

2 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1 lembar daun kunyit

1 batang serai

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih bumbu, kemudian blender sampai halus

Langkah 1

Cuci bersih bumbu, kemudian blender sampai halus

Buang kedua ujung buncis, kemudian potong 2

Langkah 2

Buang kedua ujung buncis, kemudian potong 2

Cuci bersih ikan, lalu beri perasan jeruk nipis

Langkah 3

Cuci bersih ikan, lalu beri perasan jeruk nipis

Masukkan santan, bumbu halus dan dedaunan. Masak hingga mendidih

Langkah 4

Masukkan santan, bumbu halus dan dedaunan. Masak hingga mendidih

Setelah mendidih masukkan buncis, ikan serta garam dan penyedap rasa. Masak sebentar sampai buncisa nya matang. Terakhis masukkan irisan tomat

Langkah 5

Setelah mendidih masukkan buncis, ikan serta garam dan penyedap rasa. Masak sebentar sampai buncisa nya matang. Terakhis masukkan irisan tomat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait