Bund'Ar Kitchen
5.0
(1 Rating)
Resep jenang dari nene buyut.
Talenan
Pisau
Panci
Panci
Langkah 1
Siapkan wadah tepung beras ketan, tuang air hangat sediki demi sedikit.
Langkah 2
Adoni sampai kalis.
Langkah 3
Siapkan talenan, ambil adonan secukupnya, pipihkan kemudian iris memanjang lalu potong dadu. Lakukan sampai adonan habis, kemudian sisihkan.
Langkah 4
Siapkan gula merah yang sudah dipotong-potong.
Langkah 5
Siapkan panci, panaskan 2 liter air, tambahkan 1 sdm garam, dan gula merah yang suda dipotong-potong serta daun pandan, tunggu sampai mendidih. sesekali diaduk-aduk.
Langkah 6
Kemudian masukan adonan jenang yang suda dipotong-potong. tunggu hingga airnya sedikit menyusut. Lalu angkat.
Langkah 7
Sajikan dengan santan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua