Kacang Bawang Gurih

Resep Kacang Bawang Gurih

Fitrianisr

Fitrianisr

5.0

(9 Rating)

Favorite, kesukaan suami yang wajib ada di moment lebaran.

Bahan Utama

500 gr kacang tanah kupas

10 siung bawang putih, haluskan

35 ml santan instan

1/2 sdm garam

300 ml air

10 siung bawang putih, iris halus

10 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya lalu iris kasar

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Cara Membuat

Cuci bersih kacang tanah kupas, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih kacang tanah kupas, sisihkan.

Masukkan santan, air, bawang putih yang sudah dihaluskan dan garam. Panaskan hingga semua bahan tercampur rata dan sudah mendidih.

Langkah 2

Masukkan santan, air, bawang putih yang sudah dihaluskan dan garam. Panaskan hingga semua bahan tercampur rata dan sudah mendidih.

Masukkan kacang tanah, masak hingga 10-15 menit sambil terus diaduk. Matikan api.

Langkah 3

Masukkan kacang tanah, masak hingga 10-15 menit sambil terus diaduk. Matikan api.

Biarkan kacang tetap dalam panci hingga dingin, agar bumbu meresap. Setelah dingin, angkat dan tiriskan kacang.

Langkah 4

Biarkan kacang tetap dalam panci hingga dingin, agar bumbu meresap. Setelah dingin, angkat dan tiriskan kacang.

Panaskan minyak, lalu goreng bawang putih iris dan daun jeruk hingga kuning keemasan. Angkat, tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak, lalu goreng bawang putih iris dan daun jeruk hingga kuning keemasan. Angkat, tiriskan.

Goreng kacang tanah yang sudah ditiriskan tadi dengan minyak bekas menggoreng bawang putih. Goreng kacang tanah hingga kuning keemasan, angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Goreng kacang tanah yang sudah ditiriskan tadi dengan minyak bekas menggoreng bawang putih. Goreng kacang tanah hingga kuning keemasan, angkat dan tiriskan.

Satukan kacang tanah goreng dengan bawang putih dan daun jeruk, bumbui dengan garam secukupnya. Biarkan dingin baru masukkan toples kedap udara.

Langkah 7

Satukan kacang tanah goreng dengan bawang putih dan daun jeruk, bumbui dengan garam secukupnya. Biarkan dingin baru masukkan toples kedap udara.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait