Kembang Kol Cah Wortel #JagoMasakM

Resep Kembang Kol Cah Wortel #JagoMasakM

MARLETTA

MARLETTA

4.0

(16 Rating)

Tumisan favorit suami.

Bahan Utama

1 buah kembang kol, iris

2 buah wortel, iris

3 buah cabe rawit, iris

¼ buah bawang bombai, iris

½ sdt garam

¼ sdt kaldu jamur

¼ sdt lada bubuk

½ sdt saus tiram

50 ml air

¼ sdt gula pasir

Minyak untuk menumis

Alat & Perlengkapan

Wajan

Advertisement

Cara Membuat

Cuci bersih kembang kol, wortel, cabe rawit, bawang bombai dan bawang putih, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih kembang kol, wortel, cabe rawit, bawang bombai dan bawang putih, sisihkan.

Panaskan minyak dalam wajan, tumis, bawang bombai, bawang putih dan cabe rawit, hingga harum.

Langkah 2

Panaskan minyak dalam wajan, tumis, bawang bombai, bawang putih dan cabe rawit, hingga harum.

Masukkan wortel, cukup ditumis sampai setengah matang saja.

Langkah 3

Masukkan wortel, cukup ditumis sampai setengah matang saja.

Kemudian masukkan kembang kol, beri air.

Langkah 4

Kemudian masukkan kembang kol, beri air.

Tambahkan saus tiram, garam, kaldu jamur, lada bubuk, gula pasir. Aduk hingga merata, masak sayur hingga matang dan siap disajikan.

Langkah 5

Tambahkan saus tiram, garam, kaldu jamur, lada bubuk, gula pasir. Aduk hingga merata, masak sayur hingga matang dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait