Lilis Dapoer Tara
5.0
(1 Rating)
Biasanya sambal goreng hati sapi ini untuknisian nasi kotak hajatan.
200 gram hati sapi
Langkah 1
Panaskan minyak, Tumis bumbu halus dan masukkan serai, lengkuas, salam, daun jeruk. Tumis hingga harum.
Langkah 2
Cuci bersih hati sapi, lalu rebus sampai mendidih. Angkat jika sudah matang. Dinginkan dan potong kecil-kecil.
Langkah 3
Panaskan minyak, goreng kentang yang telah dipotong-potong hongga matang. angkat Dan tiriskan.
Langkah 4
Masukkan kentang dan hati sapi yang sudah dipotong-potong kedalam tumisan bumbu.. Masak diatas kompor. Tambahkan garam, gula, lada bubuk dan kaldu bubuk. Aduk rata.
Langkah 5
Tambahkan santan. Masak hingga santan menyusut. Jangan lupa test rasa. Sambal goreng hati sapi siap dinikmati.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua