Kepyok Semanggi / Sambal Semanggi #1Resep1NasiBungkus

Resep Kepyok Semanggi / Sambal Semanggi #1Resep1NasiBungkus

Rahma Aminarto

Rahma Aminarto

4.0

(6 Rating)

Ini adalah masakan khas daerah pasuruan.

Bahan Utama

250 gr semanggi

5 buah cabe rawit

1 sdt asam jawa

2 sdm petis udang

Garam secukupnya

Cara Membuat

Siapkan bahan yang dibutuhkan. Jika suka pedas cabai bisa ditambahkan.

Langkah 1

Siapkan bahan yang dibutuhkan. Jika suka pedas cabai bisa ditambahkan.

Masak air hingga mendidih.

Langkah 2

Masak air hingga mendidih.

Rebus daun semanggi hingga matang.

Langkah 3

Rebus daun semanggi hingga matang.

Uleg cabe rawit dan garam.

Langkah 4

Uleg cabe rawit dan garam.

Masukkan asam jawa.

Langkah 5

Masukkan asam jawa.

Tambahkan petis udang secukupnya.

Langkah 6

Tambahkan petis udang secukupnya.

Uleg rata bumbu.

Langkah 7

Uleg rata bumbu.

Jika sudah matang angkat semanggi buang air nya dan tiriskan.

Langkah 8

Jika sudah matang angkat semanggi buang air nya dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: