Kue Lumpur Kentang

Resep Kue Lumpur Kentang

Munawarah

Munawarah

5.0

(1 Rating)

Lembut dan lumer dimulut 🤤

Bahan Utama

250 gr kentang

120 gr gula pasir

125 gr tepung terigu

2 butir telur

250 ml santan matang

50 gr margarin cair

1/4 sdt vanili powder

1/4 sdt garam

2 tetes pewarna kuning

Pelengkap

1 sdm margarin untuk olesan cetakan

1 sdm seres

Cara Membuat

Kupas kentang, cuci bersih dan potong-potong. Rebus kentang sampai empuk kemudian lumatkan.

Langkah 1

Kupas kentang, cuci bersih dan potong-potong. Rebus kentang sampai empuk kemudian lumatkan.

Mixer telur, gula pasir, vanili, garam dan pewarna kuning sampai larut.

Langkah 2

Mixer telur, gula pasir, vanili, garam dan pewarna kuning sampai larut.

Masukan kentang dan tepung, mixer kembali hingga tercampur.

Langkah 3

Masukan kentang dan tepung, mixer kembali hingga tercampur.

Tuang santan dan mixer lagi.

Langkah 4

Tuang santan dan mixer lagi.

Terakhir, masukan margarin cair. Mixer sampai rata.

Langkah 5

Terakhir, masukan margarin cair. Mixer sampai rata.

Panaskan cetakan lumpur, oles tipis dengan margarin lalu tuang adonan hingga 3/4 cetakan. Masak dengan api kecil. Ketika akan matang, beri taburan seres diatasnya dan tunggu sampai betul-betul matang.

Langkah 6

Panaskan cetakan lumpur, oles tipis dengan margarin lalu tuang adonan hingga 3/4 cetakan. Masak dengan api kecil. Ketika akan matang, beri taburan seres diatasnya dan tunggu sampai betul-betul matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait