Kulit Ayam Crispy

Resep Kulit Ayam Crispy

Whenie Beckham

Whenie Beckham

5.0

(1 Rating)

Enak banget!

Bahan Utama

250 gram kulit ayam

1 sdt bawang putih bubuk

1 sdt cabe bubuk

¼ sdt lada bubuk

1 sdt kaldu bubuk

Tepung Crispy: (Aduk Rata)

500 gram tepung terigu

3 sdm tapioka

1 sdm maizena

1 sdm bawang putih bubuk

1 sdt lada

6 gram baking soda

3 gram baking powder

2 sdm kaldu bubuk

Adonan Pencelup: (Konsistensi Sedang)

3 sdm tepung krispy

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Lumuri kulit ayam yang sudah di cuci bersih dengan semua bahan utama. Diamkan 30 menit di dalam kulkas.

Langkah 1

Lumuri kulit ayam yang sudah di cuci bersih dengan semua bahan utama. Diamkan 30 menit di dalam kulkas.

Lumuri kulit dengan tepung krispy, cukup diaduk saja jangan di remas-remas.

Langkah 2

Lumuri kulit dengan tepung krispy, cukup diaduk saja jangan di remas-remas.

Kemudian celupkan ke adonan pencelup.

Langkah 3

Kemudian celupkan ke adonan pencelup.

Setelah itu gulingkan lagi ke tepung krispy . Kibaskan agar keriting kulit nya terlihat.

Langkah 4

Setelah itu gulingkan lagi ke tepung krispy . Kibaskan agar keriting kulit nya terlihat.

Setelah itu goreng dalam minyak panas dengan api sedang menggunakan metode deep fry.

Langkah 5

Setelah itu goreng dalam minyak panas dengan api sedang menggunakan metode deep fry.

Goreng hingga golden brown dan garing, kemudian tiriskan minyaknya.

Langkah 6

Goreng hingga golden brown dan garing, kemudian tiriskan minyaknya.

Tuang ke atas piring saji, kemudian sajikan. Untuk penyimpanan, bisa di simpan di wadah kedap udara agar kriyuk nya lebih tahan lama.

Langkah 7

Tuang ke atas piring saji, kemudian sajikan. Untuk penyimpanan, bisa di simpan di wadah kedap udara agar kriyuk nya lebih tahan lama.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement