Lodeh Kacang Panjang Tempe #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Lodeh Kacang Panjang Tempe #JagoMasakMinggu3Periode2

Elsa Lorensa

Elsa Lorensa

4.0

(6 Rating)

Sayur yang enak dan nikmat

Bahan Utama

5 cabe rawit

2 cabe merah

1 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

4 siung bawang merah

1 sdt ketumbar

1 ruas kunyit

1 batang sereh

2 daun salam

1 ikat kacang panjang

300 gr tempe / 1 papan

air secukupnya

Alat & Perlengkapan

Wajan

Cara Membuat

Haluskan cabe rawit,  cabe merah,  kunyit,  bawang,

Langkah 1

Haluskan cabe rawit, cabe merah, kunyit, bawang,

Setelah halus tambahkan garam, ketumbar,  kaldu jamur.

Langkah 2

Setelah halus tambahkan garam, ketumbar, kaldu jamur.

Potong serong kacang panjang

Langkah 3

Potong serong kacang panjang

Potong kotak tempe.

Langkah 4

Potong kotak tempe.

Tumis bumbu halus dalam wajan

Langkah 5

Tumis bumbu halus dalam wajan

Tambahkan kacang panjang, tempe, daun salam, sereh,  air, dan santan, masak hingga matang.  Sajikan

Langkah 6

Tambahkan kacang panjang, tempe, daun salam, sereh, air, dan santan, masak hingga matang. Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait