Kiena
5.0
(2 Rating)
Cemilan anak-anak yang gampang banget bikinnya.
150 gr kentang
4 sdm tepung maizena
2 sdm keju parut
¼ sdt garam
Oregano kering secukupnya
¼ sdt kaldu jamur (optional)
Minyak goreng secukupnya
Langkah 1
Kukus kentang lalu haluskan.
Langkah 2
Campur semua bahan.
Langkah 3
Aduk sampai rata lalu bentuk sesuai selera.
Langkah 4
Bisa dibentuk dengan diratakan lalu dipotong -potong seperti stick.
Langkah 5
Panaskan minyak Goreng lalu goreng sampai kecoklatan angkat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua