Mango Sago

Resep Mango Sago

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Mango Sago, dessert klasik yang berasal dari Hong Kong. Berbahan dasar buah mangga yang rasanya manis, segar dan banyak mengandung vitamin. Supaya rasLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 buah mangga harum manis

1000 ml susu UHT

Krimer kental manis secukupnya

Es batu secukupnya

Bubur Sagu Mutiara

100 gr mutiara

1000 ml air

1 lembar daun pandan

Alat & Perlengkapan

Blender

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Cara Membuat

Didihkan air, lalu masukkan mutiara. Rebus selama 5 menit. Matikan apinya, tutup panci dan diamkan selama 30 menit.

Langkah 1

Didihkan air, lalu masukkan mutiara. Rebus selama 5 menit. Matikan apinya, tutup panci dan diamkan selama 30 menit.

Masukkan 1 lembar daun pandan, rebus kembali selama 7 menit sambil sesekali diaduk.

Langkah 2

Masukkan 1 lembar daun pandan, rebus kembali selama 7 menit sambil sesekali diaduk.

Matikan apinya, lalu tutup lagi supaya mutiara bisa matang sempurna. Biarkan sampai suhu ruang.

Langkah 3

Matikan apinya, lalu tutup lagi supaya mutiara bisa matang sempurna. Biarkan sampai suhu ruang.

Kupas mangga, lalu potong-potong. Blender yang 3/4 bagian hingga halus.

Langkah 4

Kupas mangga, lalu potong-potong. Blender yang 3/4 bagian hingga halus.

Yang 1/4 bagian dipotong dadu untuk topping.

Langkah 5

Yang 1/4 bagian dipotong dadu untuk topping.

Tata di gelas, jus mangga, sagu mutiara, es batu lalu siram dengan susu UHT yang dicampur dengan krimer kental manis. Beri topping potongan mangga.

Langkah 6

Tata di gelas, jus mangga, sagu mutiara, es batu lalu siram dengan susu UHT yang dicampur dengan krimer kental manis. Beri topping potongan mangga.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: