Manu Nasu Likku

Resep Manu Nasu Likku

Heny Rosita

Heny Rosita

5.0

(1 Rating)

Masakan ayam lengkuas khas Bugis Makassar.

Bahan Utama

1/2 ekor ayam kampung

1.2 liter santan dari sebutir kelapa

5 siung bawang merah

2 ruas besar lengkuas

1 batang serai

2 lembar daun salam

Secukupnya garam

Secukupnya lada bubuk

Secukupnya gula pasir

Secukupnya kaldu jamur

3 sdm minyak goreng

2 sdm air asam jawa

Bumbu halus

7 siung bawang merah

5 siung bawang putih

3 butir kemiri

1 ruas kunyit

2 ruas jahe

Cara Membuat

Parut halus lengkuas.

Langkah 1

Parut halus lengkuas.

Ulek bumbu sampai halus.

Langkah 2

Ulek bumbu sampai halus.

Tumis bumbu halus, lengkuas, serai dan daun salam sampai bumbu matang.

Langkah 3

Tumis bumbu halus, lengkuas, serai dan daun salam sampai bumbu matang.

Masukkan ayam dan aduk-aduk sampai ayam berubah warna.

Langkah 4

Masukkan ayam dan aduk-aduk sampai ayam berubah warna.

Tuang santan dan air asam jawa, masak sampai ayam matang.

Langkah 5

Tuang santan dan air asam jawa, masak sampai ayam matang.

Masukkan irisan bawang merah, garam, lada bubuk, gula pasir dan kaldu jamur.

Langkah 6

Masukkan irisan bawang merah, garam, lada bubuk, gula pasir dan kaldu jamur.

Aduk-aduk dan masak sampai kuahnya sedikit kering, koreksi rasanya dan siap disajikan.

Langkah 7

Aduk-aduk dan masak sampai kuahnya sedikit kering, koreksi rasanya dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: