Nasi Telur Ala Korea #JagoMasakMinggu4Periode2

Resep Nasi Telur Ala Korea #JagoMasakMinggu4Periode2

Rara Debtasari

Rara Debtasari

5.0

(9 Rating)

Seperti nasi goreng dengan teknik masak yang berbeda.

Bahan Utama

2 porsi nasi

2 buah telur

3 buah bakso, iris halus

1 batang daun bawang, iris halus

1 sdm margarin

1/4 sdt merica bubuk

2 sdm kecap asin

1/2 sdm saus tiram

1/2 sdt minyak wijen

Alat & Perlengkapan

Wajan

Cara Membuat

Dalam wadah, masukkan nasi dan telur. Aduk rata.

Langkah 1

Dalam wadah, masukkan nasi dan telur. Aduk rata.

Panaskan wajan, masukkan margarin, setelah meleleh, masukkan daun bawang. Masak hingga harum.

Langkah 2

Panaskan wajan, masukkan margarin, setelah meleleh, masukkan daun bawang. Masak hingga harum.

Masukkan bakso yang sudah di iris, masak hingga matang.

Langkah 3

Masukkan bakso yang sudah di iris, masak hingga matang.

Masukkan nasi telur aduk rata. Masak hingga telur matang.

Langkah 4

Masukkan nasi telur aduk rata. Masak hingga telur matang.

Tambahkan, merica bubuk, saus tiram dan kecap asin. Aduk rata. Koreksi rasa. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Tambahkan, merica bubuk, saus tiram dan kecap asin. Aduk rata. Koreksi rasa. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: