Laila Fitria
5.0
(2 Rating)
Camilan murah tapi enak.
Langkah 1
Hancurkan tahu sampai halus, tambahkan telur, irisan daun bawang, garam, gula, merica, kaldu bubuk, bawang putih dan bawang merah yang sudah dihaluskan. Aduk rata.
Langkah 2
Tambahkan tepung terigu dan tepung tapioka. Aduk sampai membentuk adonan, jika masih lengket bisa tambahkan tepung tapioka.
Langkah 3
Ambil sedikit adonan, bentuk lonjong.
Langkah 4
Didihkan air, rebus otak otak tahu sampai matang (mengapung). Kemudian tiriskan.
Langkah 5
Goreng dalam minyak panas sampai matang. Sajikan otak otak tahu dengan saos cocolan sesuai selera.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua